Simpel Begini Cara Scan Dokumen Kamu Lewat Smartphone atau HP

Halo Sobat Infoloker.id Kamu sedang kesulitan dan bingung cara Scan File lamaran, Foto dan berkas - berkas-mu Jika Kamu Merasa kesulitan tentang masalah cara scan Dokumen Lewat Smartphone atau hp, Infoloker.id Akan Memberi Solusinya yukk Baca Sampai Tuntas.

Cara Scan Dokumen Lewat Smartphone atau Handphone (HP)

memang sudah tidak bisa di pungkiri lagi untuk di Zaman generasi Z ini Sudah semakin mudah dan simpel namun ada beberapa orang yang mungkin kebingungan cara scan berkas-berkas melalui smartphonenya Kamu juga tidak Perlu buang - buang Waktu ke tempat Fotokopi hanya untuk scan dokumen kamu sekarang hanya cukup menggunakan smartphone dan buka aplikasi. dokumen kamu tinggal scan dan Dokumen-mu sudah terscan

Untuk cara scan berkas lamaran lewat HP, ada dua cara yang bisa kamu lakukan. Pertama, menggunakan aplikasi pihak ketiga, atau menggunakan aplikasi bawaan yang sudah ada di HP milikmu.
Sebab saat ini pihak vendor perusahaan smartphone sudah menanam fitur atau aplikasi scaner bawaan. jadi kamu tidak perlu menginstall lagi aplikasi scaner

cara Scan ijazah, Scan Foto, Scan Lamaran dan lainnya ini bisa kamu lakukan sekarang dengan cukup mudah dan gak bikin ribet ayo langsung saja ikuti tutorialnya di bawah ini.
Sebenarnya Banyak aplikasi scaner pihak ketiga Jika Kamu merasa bingung untuk memilih aplikasi yang mana kali ini infoloker.id akan merekomendasikan-nya

Aplikasi scaner bawaan

Aplikasi Scaner untuk scan Dokumen, izajah dan Foto

Langkah 1

Cek sekarang di Smartphone mu Jika kamu memiliki Aplikasi scaner bawaan seperti gambar di bawah ini
Pertama cari aplikasi scaner jika sudah ada klik aplikasinya lalu akan muncul seperti di bawah

Langkah 2

Pilih yang bagian kanan yaitu Dokumen klik dan sesuaikan. Jangan lupa siapkan Dokumen kamu lalu scan dokumen sesuai garis seperti berikut. kamu juga bisa mengedit dan menyesuaikan dokumen kamu agar dokumen kamu terlihat rapih

Langkah 3

Sesuaikan dan filter pencahayaan pada foto tersebut sesuaikan dengan kekinginan kamu setelah semuanya beres lalu simpan pilih jenis file apa yang akan kamu simpan apakah PDF atau JPG, sesuai dengan Topik Ini yaitu simpan file kamu dengan jenis File PDF jika tidak ada pilihan file PDF maka kamu harus menginstall Pihak aplikasi ketiga

Nah Jika Sobat infoloker.id masih belum ketemu jawabannya maka sobat harus menginstall aplikasi pihak ketiga seperti aplikasi di bawah ini sebenarnya banyak aplikasi scaner untuk cara scan dokumen lewat smartphone atau HP tapi infoloker.id akan memberikan salah satu aplikasi scaner yang baik

Aplikasi Simple Scan

Cara scan Dokumen Lewat smartphone atau hp melalui pihak ketiga

Sebenarnya Aplikasi ini juga Fungsinya Sama Halnya seperti pada aplikasi scaner lainnya Namun...

Simple Scan adalah aplikasi scanner yang menyuguhkan tampilan yang simple dan sederhana namun aplikasi ini memiliki fitur yang sangat berguna. Oleh sebab itu simple scan, aplikasi ini berukuran cukup kecil yaitu hanya 30 MB.
Cara scan ijazah di hp android:
1. Install aplikasi Simple Scan terlebih dahulu. cari di google playstore dan ketikan Simple Scan
2. Siapkan, Rapihkan dan Posisikan dokumen atau ijazah di tempat yang terang.
3. Setelah itu, Buka Aplikasi yang sudah di install tersebut lalu jalankan aplikasinya.
4. Tekan atau klik ikon kamera di halaman awal aplikasi.
5. Arahkan kamera ke dokumen tersebut.
6. Silahkan foto dokumen dan pastikan hasilnya tidak blur dan jelas.
7. Atur ukuran dan crop bagian yang tidak perlu.
8. Selesai. Aplikasi ini mampu scan dokumen menjadi format PDF dan JPG. Selain itu, aplikasi Simple Scan juga dapat mengupload hasil scan ke google drive dan dropbox secara otomatis.

Next Post Previous Post